Berita Kumpulan WTP Hari Ini

Jokowi: Opini WTP bukan prestasi, tetapi kewajiban

Senin, 26 Jun 2023 13:52 WIB

Uang rakyat dalam APBN dan APBD, kata presiden, harus dipergunakan dengan penuh tanggung jawab.

Raih WTP ke-11, Pemkab Gowa komitmen kelola keuangan daerah secara transparan

Senin, 29 Mei 2023 15:42 WIB

Raihan ini menjadi bukti keseriusan Pemkab Gowa dalam mengelola keuangan daerah secara transparan demi pembangun daerah.

Dinilai akuntabel kelola APBD 2022, Pemko Padang raih Opini WTP

Rabu, 17 Mei 2023 13:37 WIB

Pemko Padang berkomitmen mengelola dan mempertanggungjawabkan pelaksanaan APBD dengan asas akuntabilitas.

Sri Mulyani sebut pempus dan pemda berhasil kelola keuangan negara

Kamis, 22 Sep 2022 10:52 WIB

Sebanyak 83 dari 87 LKKL dan LKBUN memperoleh opini WTP atau sebanyak 95,4% di 2021.

APBN 2021 peroleh opini WTP, ini komentar Menkeu

Selasa, 06 Sep 2022 18:12 WIB

APBN harus bekerja di tengah kebijakan PPKM yang mengharuskan seluruh aktivitas masyarakat dibatasi secara masif.

BPK beri rekomendasi terkait LKPP 2021

Jumat, 24 Jun 2022 10:08 WIB

BPK memberikan predikat WTP kepada pemerintah pusat atas laporan keuangan 2021.

Raih WTP, Wawali Parepare dorong OPD konsisten tingkatkan kinerja

Kamis, 02 Jun 2022 10:49 WIB

Pangerang mengatakan, raihan opini WTP dari BPK RI Prewakilan Sulsel merupakan bukti pengelolaan keuangan yang transparan dan akuntabel.

Dinilai transparan, Pemprov Kaltim raih WTP ke-9 dari BPK

Rabu, 25 Mei 2022 14:21 WIB

Predikat WTP dari BPK RI merupakan wujud keberhasilan Pemprov dalam mengelola keuangan secara akuntabel, transparan, dan profesional.

Apa itu WTP?

Kamis, 12 Mei 2022 16:27 WIB

Wajar tanpa pengecualian (WTP) adalah opini tertinggi terhadap laporan keuangan yang diberikan BPK.

11 prestasi jadi kado manis di Hari Jadi Kabupaten Mojokerto

Senin, 09 Mei 2022 16:05 WIB

Kabupaten Mojokerto mampu menjawab berbagai tantangan dan permasalahan yang ada dalam masyarakat.