Berita Kumpulan Pupuk bersubsidi Hari Ini

Pupuk yang pengadaan dan penyalurannya mendapat subsidi dari pemerintah

Anggota DPRD Pati usulkan bantuan pupuk subsidi buat petani tembakau

Minggu, 30 Jul 2023 18:39 WIB

Keberadaan sumur resapan dan pupuk subsidi memudahkan petani tembakau untuk bercocok tanam.

Temuan Satgasuss Polri soal pupuk subsidi di Karanganyar

Jumat, 09 Jun 2023 22:19 WIB

Satgassus Pencegahan Korupsi Polri menemukan sejumlah hal terkait pupuk bersubsidi.

Kapolri minta Satgassus Pencegahan Korupsi pantau distribusi pupuk

Jumat, 26 Mei 2023 20:09 WIB

Satu bentuk pemantauan dengan pengambilan sampel pupuk subsidi juga dilakukan untuk diuji dan mengetahui apakah sesuai standar.

Kejagung masih dalami kasus dugaan korupsi pupuk bersubsidi

Jumat, 19 Mei 2023 20:28 WIB

Pendalaman dilakukan dengan memanggil sejumlah pihak sebagai saksi.

Mentan Syahrul: Pupuk subsidi bukan langka, melainkan kemampuan terbatas

Senin, 15 Mei 2023 21:20 WIB

Minimnya keuangan negara membuat penyaluran pupuk subsidi harus tepat sasaran.

Jokowi minta Mentan masukkan kembali pupuk organik sebagai pupuk bersubsidi

Kamis, 27 Apr 2023 20:04 WIB

Dalam Permentan 10/2022, pupuk yang disubsidi pemerintah hanya mencakup dua jenis, yakni urea dan NPK.

Pupuk subsidi rawan diselewengkan, sedikitnya Rp6 T hak petani di Jawa lenyap

Selasa, 21 Feb 2023 19:52 WIB

Apa pun itu, mau MinyaKita, beras, pasti ada orang yang bermain kalau terjadi disparitas harga.

Kejagung mulai penanganan dugaan korupsi pupuk bersubsidi

Jumat, 27 Jan 2023 07:27 WIB

Kejagung akan menelusuri aturan di Kementerian Pertanian atas pupuk bersubsidi.

Aturan pupuk bersubsidi diubah, kini hanya untuk 9 komoditas

Kamis, 19 Jan 2023 13:13 WIB

Sebelumnya, pupuk bersubsidi dialokasikan untuk petani tanaman pangan, hortikultura, dan perkebunan.

Pupuk Indonesia siapkan stok pupuk subsidi 194% dari ketentuan

Selasa, 17 Jan 2023 10:33 WIB

Adapun stok pupuk tersebut terdiri dari jenis urea dan Nitrogen, Phospor, dan Kalium (NPK).