Berita Kumpulan Rupiah Hari Ini

mata uang Republik Indonesia

Stabilitas rupiah fondasi ketahanan ekonomi nasional

Jumat, 26 Apr 2024 19:29 WIB

Indonesia dapat mencapai stabilitas rupiah dan pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan dengan menerapkan kebijakan yang tepat.

Rupiah loyo, Menkeu: Bukan Indonesia saja

Jumat, 03 Nov 2023 15:22 WIB

Aliran dana asing ke AS membuat mata uang negara-negara di dunia melemah.

BI siap redenominasi rupiah, tunggu waktu yang tepat

Kamis, 22 Jun 2023 17:35 WIB

Setidaknya ada 3 faktor yang menyebabkan pelaksanaan redenominasi rupiah belum dilakukan hingga kini. Pertama, kondisi makroekonomi.

Sah, transaksi Indonesia dan Korsel sekarang bisa pakai mata uang lokal

Rabu, 03 Mei 2023 13:52 WIB

Penggunaan mata uang lokal dapat digunakan dalam transaksi berjalan, investasi langsung, serta transaksi ekonomi dan keuangan lainnya.

The Fed akan setop naikkan suku bunga acuan, positif bagi rupiah?

Selasa, 18 Apr 2023 17:21 WIB

The Fed diyakini mempertahankan bahkan menurunkan suku bunganya di kisaran 5,25% karena dihadapkan pada dua pilihan.

BI umumkan mulai hari ini, masyarakat bisa tukarkan uang baru di 5.066 titik

Senin, 20 Mar 2023 12:52 WIB

BI juga akan melakukan Kas Keliling terpadu, baik di Jakarta maupun di daerah lainnya.

Kata BI soal rupiah di 2023, Perry Wajiyo: Rupiah bakal menguat!

Senin, 30 Jan 2023 13:17 WIB

Dengan tingginya modal asing yang masuk ke Indonesia, maka hal tersebut bisa mendukung stabilitas rupiah.

Ekonom UI sarankan BI naikkan suku bunga 25 bps jadi 5,75%

Kamis, 19 Jan 2023 14:20 WIB

Salah satu alasannya untuk mempertahankan perbedaan dengan suku bunga The Fed.

BI luncurkan desain rupiah digital, diimplementasikan bertahap

Rabu, 30 Nov 2022 20:21 WIB

Peluncuran ini diharapkan menjadi katalisator pengembangan desain CBDC ke depannya.

Nilai rupiah keok saat surplus neraca perdagangan berlanjut

Selasa, 15 Nov 2022 13:57 WIB

Berdasarkan data Refinitiv, rupiah melemah pada pembukaan perdagangan Selasa (15/11) sebesar 0,03% ke Rp15.520/US$.