Berita Kumpulan Xinjiang Hari Ini

Australia ikuti jejak Amerika Serikat boikot Olimpiade Beijing 2022

Rabu, 08 Des 2021 16:54 WIB

Alasan Australia adalah pelanggaran HAM China terhadap muslim Xinjiang.

China protes Selandia Baru karena kecam pelecehan terhadap Uighur

Kamis, 06 Mei 2021 15:53 WIB

Kedubes China di Selandia Baru menyatakan pihaknya sangat menyesalkan mosi yang dirilis oleh parlemen Selandia Baru itu.

Dokumen bocor ungkap China tahan etnis Uighur karena agama

Selasa, 18 Feb 2020 20:24 WIB

Menumbuhkan janggut dan mengenakan jilbab adalah dua di antara sejumlah alasan penahanan terhadap etnis Uighur di Karakax, Xinjiang.

Soal muslim Uighur, Mahfud MD: Di tempat lain aman-aman saja tuh

Kamis, 19 Des 2019 14:58 WIB

Mahfud menilai perlu dilakukan identifikasi lebih lanjut untuk mengetahui latar belakang kondisi Uighur.

Dokumen yang bocor ungkap penindasan terhadap muslim Uighur

Senin, 18 Nov 2019 11:44 WIB

PBB dan lembaga pemantau HAM mengatakan, setidaknya 1 juta warga Uighur dan anggota kelompok minoritas muslim lainnya ditahan di Xinjiang.

Tindas minoritas muslim, AS batasi visa pejabat China

Rabu, 09 Okt 2019 09:59 WIB

Pembatasan ini diumumkan setelah AS memasukkan 28 entitas China dalam daftar hitam.

China rilis buku putih kamp vokasi Xinjiang

Sabtu, 17 Agst 2019 06:26 WIB

Buku putih itu menyebut bahwa Xinjiang menjadi medan perang utama dalam menanggulangi terorisme dan ekstremisme di China.

China klaim nyaris 13.000 teroris ditangkap di Xinjiang

Senin, 18 Mar 2019 20:09 WIB

Membela kebijakan keamanannya di Xinjiang, China merilis buku putih.

China undang diplomat dari 7 negara ke Xinjiang

Rabu, 13 Mar 2019 15:35 WIB

China mengundang diplomat dari Myanmar, Aljazair, Maroko, Vietnam, Hungaria, Yunani, Singapura, dan Liga Arab untuk berkunjung ke Xinjiang.

Tekan China soal Uighur, AS ancam jatuhkan sanksi

Selasa, 12 Mar 2019 19:28 WIB

PBB memperkirakan hingga satu juta warga Uighur kemungkinan ditahan di luar hukum di Xinjiang atas dalih melawan terorisme.