Seberapa penting sih table manner?

 Table manner diperkenalkan bangsa Eropa sebagai standar utama, jika bertamu dalam acara resmi atau makan keluarga besar.

Ilustrasi. unsplash.com

Orang tua selalu mengajarkan kita untuk menaati tata tertib yang berlaku atau tata krama yang berdasarkan adat istiadat. Salah satu contohnya adalah saat makan, bagi mereka yang berasal dari suku Jawa, tidak boleh mengecap ketika makan karena dirasa tidak sopan.

Di luar itu, kita juga mengenal suatu aturan yang menjabarkan perihal sikap dan cara selama jamuan atau makan besar, yang biasa disebut table manner. Table manner sendiri diperkenalkan bangsa Eropa sebagai standar utama, jika bertamu dalam acara resmi atau makan keluarga besar.

Mereka yang menunjukkan sopan santun di meja makan memperlihatkan kualitas, intelektualitas dan etika pergaulan seseorang.

Itulah sebabnya ada beberapa hal kentungan jika kita belajar mengenai table manner, di antaranya yaitu:

1. Meningkatkan kepercayaan diri