Wilayah berpotensi hujan lebat periode 27-30 Januari

Masyarakat diimbau agar tetap waspada dan berhati-hati terhadap dampak yang dapat ditimbulkan dari curah hujan tinggi

Pekerja mengoperasikan alat berat pada proyek penanggulangan longsor di Puncak Pass, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Kamis (17/1)./AntaraFoto

BMKG kembali mengimbau kepada masyarakat agar tetap waspada dan siaga dalam menghadapi periode puncak musim hujan 2019.

"Khususnya akan dampak dari curah hujan tinggi yang akan memicu Bencana Hidrometeorologi seperti banjir, longsor, banjir bandang, dan angin kencang yang meningkat pada akhir Januari 2019," ucap Deputi Bidang Meteorologi BMKG Mulyono R Prabowo dalam keterangan tertulisnya, Minggu (28/1)

Berikut wilayah yang berpotensi hujan lebat untuk periode 27-30 Januari 2019, antara lain:

Sumatera Selatan

Bangka Belitung