Bencana di Brasil: Korban tewas terus bertambah mencapai 56 orang
Bencana tersebut adalah yang terbaru dari serangkaian tanah longsor dan banjir mematikan yang dipicu oleh cuaca ekstrem di Brasil.

Hujan lebat dan longsor di Brasil tewaskan 34 orang
Sementara itu, peringatan merah telah dikeluarkan oleh Institut Meteorologi Nasional untuk hari Minggu juga di Pernambuco.

Hujan disertai angin kencang, 74 rumah rusak
Puluhan rumah warga di Langkat mengalami kerusakan akibat hujan disertai angin kencang.

Banjir terjang Hadimulyo Barat, Pemkot Metro segera bersihkan drainase
Pemkot Metro akan mengupayakan bantuan sosial bagi warga terdampak banjir di Kelurahan Hadimulyo Barat melalui Dinas Sosial.

Cara dan syarat pawang hujan
Biasanya, pawang hujan menggunakan sejumlah cara dan syarat dari sang peminta bantuan.

Tuah cabai dan bawang merah sang pawang hujan
Pawang hujan dikenal sejak dahulu. Ilmunya pernah membuat ahli cuaca penasaran.

BPBD Sleman rinci pohon tumbang dan bangunan rusak imbas hujan badai
Hujan badai menerjang Kabupaten Sleman, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada Senin (28/3) sore, menyebabkan beberapa pohon tumbang

Waspada cuaca ekstrem satu pekan ke depan
Hujan lebat disertai angin, petir, dan gelombang tinggi akan terjadi.

Hingga pukul 6 pagi, 31 RT di Jakarta tergenang banjir
Banjir disebut disebabkan curah hujan yang tinggi, rob, dan luapan Kali Semongol.

BMKG: Waspadai hujan lebat di daerah ini
BMKG meminta masyarakat mewaspadai hujan lebat seperti di wilayah Aceh, Bengkulu, Sumatera Selatan, Lampung, Banten, Jawa Barat.

24 wilayah Indonesia berpotensi hujan lebat, disertai kilat, dan angin kencang
Sementara empat wilayah diprediksi berpotensi hujan, disertai kilat, atau petir dan angin kencang.

Berpotensi terjadi hujan lebat di Bandung hingga Kupang hari ini
BMKG memprediksi tinggi suhu di kota-kota besar berkisar antara 18-33 derajat Celcius, sedangkan tingkat kelembaban antara 60%-100%.

BMKG: Wapadai potensi pertumbuhan bibit siklon tropis di wilayah ini
BMKG menginformasikan adanya daerah suspect area atau potensi pertumbuhan bibit siklon tropis di wilayah Laut Timur.

BMKG: 28 wilayah berpotensi hujan lebat disertai dengan angin kencang
Sementara, lima wilayah yang berpotensi hujan yang dapat disertai kilat atau petir dan angin kencang di antaranya Jawa Barat dan DKI.

BMKG: 29 wilayah berpotensi hujan lebat disertai dengan angin kencang
Selain itu, lima wilayah diprediksi berpotensi hujan dengan intensitas ringan hingga sedang di sertai petir atau kilat dan angin kencang.

Peringatan, nyaris seluruh wilayah Indonesia akan dilanda hujan lebat saat Nataru
Masyarakat diminta meningkatkan kewaspadaan, apalagi hujan lebat terjadi di tengah pandemi Covid-19.

BMKG: Jakarta akan diguyur hujan deras hari ini
"Waspada potensi hujan deras disertai kilat/petir angin kencang di Jaksel, Jaktim, Jakbar pada sore hari," tulis laman itu.

Hujan intensitas tinggi terjadi satu jam, warga daerah rawan harus evakuasi
Potensi banjir dan longsor meningkat apabila jarak pandang kurang dari 30 meter.

BMKG ingatkan potensi hujan disertai petir untuk wilayah Jabodetabek hari ini
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca cerah berawan akan mendominasi seluruh wilayah DKI Jakarta.

BMKG: Waspada potensi banjir di Jakarta
Hujan lebat dan angin kencang diprakirakan terjadi di hampir seluruh wilayah DKI Jakarta.

BMKG: Sejumlah wilayah berpotensi hujan lebat dalam sepekan
Ada 22 daerah berpotensi mengalami hujan sedang hingga lebat sepekan ke depan.

BMKG: Waspada hujan lebat disertai pertir di Jakarta hari ini
Hujan berpotensi mengguyur beberapa wilayah Jakarta dengan intensitas beragam pada Minggu siang ini.

Sejumlah wilayah berpotensi hujan lebat dan risiko banjir
BMKG juga menyampaikan peringatan dini mengenai potensi angin kencang di wilayah Nusa Tenggara Timur.

Petir sambar rombongan pengantin, 17 tewas
Penduduk setempat mengatakan beberapa sambaran petir menghantam iring-iringan pengantin itu.

Waspada bahaya banjir esok hari, simak wilayah berpotensi ini
BNPB meminta pemerintah daerah yang telah teridentifikasi untuk mengambil langkah-langkah antisipasi dan kesiapsiagaan.
