Berita Kumpulan Titi Anggraini Hari Ini

Masyarakat sipil berperan penting perangi hoaks dan misinformasi pemilu

Kamis, 26 Jan 2023 19:51 WIB

Masyarakat sipil berperan sebagai elemen yang menetralisir hoaks dan misinformasi dari sudut pandang yang tidak memihak.

CSIS: Tidak ada alasan politik dan moral yang kuat menunda Pemilu 2024

Minggu, 13 Mar 2022 17:35 WIB

Berdasarkan hasil survei publik memiliki kecenderungan untuk menolak Pemilu 2024.

Wacana Pemilu 2024 dinilai datang dari kelompok pebisnis 

Minggu, 13 Mar 2022 16:16 WIB

Permintaan pebisnis menunda Pemilu 2024 tidak bisa mewakili kemauan rakyat secara luas.

Suram, Pemilu 2024 dinilai tak bisa perbaiki demokrasi

Senin, 06 Sep 2021 16:53 WIB

Selama sistem pemilu masih menggunakan pola lama, maka fungsi check and balances di parlemen tetap lemah.

Ketika kepentingan parpol-pemerintah bertemu di RUU Pemilu

Kamis, 11 Feb 2021 16:22 WIB

Penghentian pembahasan RUU Pemilu refleksi dari kepentingan parpol.

Perludem lakukan pergantian pengurus

Minggu, 23 Agst 2020 09:07 WIB

Khoirunnisa resmi jabat direktur eksekutif Perludem gantikan Titi.

Pilkada di tengah pandemi Covid-19 semakin tidak transparan

Rabu, 29 Jul 2020 17:41 WIB

Ada indikasi partai berlari semakin kencang meninggalkan publik. Pencalonan kepala daerah semakin elitis dan tertutup.

Mencari formula terbaik pemilu serentak

Rabu, 04 Mar 2020 18:07 WIB

MK memutuskan ada enam desain pemilu serentak yang konstitusional.

PAN plin-plan

Kamis, 20 Feb 2020 17:18 WIB

PAN berencana kembali merapat ke koalisi parpol pendukung pemerintah.

PDI-P dan Gerindra dinilai khianati suara rakyat

Senin, 28 Okt 2019 20:56 WIB

Langkah Gerindra dan PDI-P mengganti caleg terpilih indikasi kesewenang-wenangan petinggi parpol.