Berita Kumpulan Pemegang Saham Hari Ini

seseorang atau badan hukum yang secara sah memiliki satu atau lebih saham pada perusahaan terbuka

Berlarut-larut pembagian dividen Okinawa Sushi

Selasa, 28 Nov 2023 17:07 WIB

Para pemegang saham pun berencana melibatkan OJK agar masalah ini segera selesai.

Polemik Okinawa Sushi: Nihil transparansi berbuntut desakan RUPSLB

Rabu, 08 Nov 2023 22:47 WIB

Para pemegang saham menilai banyak kejanggalan karena perusahaan tertutup.

KPK sebut 134 pegawai Pajak punya saham di 280 perusahaan tertutup

Kamis, 09 Mar 2023 14:53 WIB

KPK akan menelusuri 280 perusahaan itu untuk mengetahui apakah ada yang bergerak di bidang perpajakan atau tidak.

Kabupaten Mimika pertanyakan jatah saham Freeport

Rabu, 27 Apr 2022 07:15 WIB

Divestasi saham Freeport Indonesia sudah berlangsung sejakĀ 2019, namun Pemerintah Kabupaten Mimika belum mendapat saham.

Akuisisi 9% saham, CEO Tesla Elon Musk juga jadi bos Twitter

Selasa, 05 Apr 2022 10:21 WIB

Tujuan Musk mengakuisisi saham senilai 3 miliar dolar tersebut tidak begitu jelas.

Low Tuck Kwong tambah kepemilikan di Bayan Resources

Selasa, 04 Jan 2022 12:10 WIB

Dengan tambahan tersebut, kepemilikan saham Dato Low Tuck Kwong di Bayan Resources menjadi 1,83 miliar lembar atau 55,20%.

Dharma Polimetal (DMRA) IPO, menawarkan 15% saham

Senin, 20 Des 2021 09:35 WIB

Tercatatnya saham DRMA di hari pertama atau IPO di BEI, seiring pemulihan industri otomotif.

SWF Singapura masuk ke right issue Bank Jago

Jumat, 26 Feb 2021 12:11 WIB

SWF Singapura atau GIC akan menyerap pengalihan dari MEI dan DKAB dengan jumlah 1,19 miliar saham.

Gojek beli 22,16% saham Bank Jago senilai Rp2,25 triliun

Jumat, 18 Des 2020 18:45 WIB

Terlaksananya transaksi ini tidak mengubah susunan pemegang saham pengendali Bank Jago

Potensi gagal bayar Rp4,2 triliun, pemegang saham gugat KIJA

Senin, 22 Jul 2019 16:27 WIB

Tujuh pemegang saham PT Kawasan Industri Jababeka Tbk. (KIJA) menggugat keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) 26 Juni 2019.