Berita Kumpulan Bakrie Brothers Hari Ini

Salah satu anak usaha tertua dari Bakrie Group yang bergerak di bidang industri manufaktur dan infrastruktur.

VKTR Teknologi Mobilitas tawarkan Rp100-Rp130 per saham

Jumat, 26 Mei 2023 21:15 WIB

Perseroan melaksanakan penawaran awal pada 26-31 Mei 2023 sebelum mencatatkan sahamnya pada Bursa Efek Indonesia (BEI).

Grup Bakrie tambah 22 armada bus listrik Transjakarta

Rabu, 15 Mar 2023 08:01 WIB

Penambahan bus Transjakarta listrik guna mendukung secara penuh target pemerintah dalam mencapai Net Zero Emission di 2060.

VKTR Teknologi Mobilitas tunjuk 3 perusahaan efek untuk IPO

Rabu, 14 Des 2022 07:55 WIB

IPO VKTR akan dilakukan pada momentum yang tepat setelah batal melantai di Bursa Efek Indonesia pada tahun ini.

Lepas dari krisis, Bakrie & Brothers kembali catat laba bersih

Jumat, 01 Apr 2022 20:28 WIB

Pencapaian ini mengindikasikan bahwa BNBR telah berhasil mengatasi efek negatif pandemi Covid-19 yang memukul ekonomi Indonesia dan dunia.

Bakrie and Brothers tekan kerugian jadi Rp43 miliar semester I-2021

Senin, 02 Agst 2021 10:05 WIB

Kerugian ini lebih baik dibandingkan periode yang sama tahun lalu, yang mencatatkan rugi bersih Rp121 miliar. 

Dalam BAP, Bentjok tak sebut keterlibatan Bakrie Grup

Selasa, 30 Jun 2020 19:21 WIB

Menurut Ali, penyidik dalam mengembangkan kasus Jiwasraya tidak dapat mendalami itu.

Bakrie and Brothers raup laba bersih Rp850 miliar pada 2019

Senin, 30 Mar 2020 17:02 WIB

PT Bakrie and Brothers Tbk. (BNBR) menjalankan strategi restrukturisasi utang dan cost reduction sehingga bisa mencetak laba pada 2019.

4 tahun rugi, perusahaan Bakrie akhirnya untung Rp342 M

Senin, 04 Nov 2019 20:11 WIB

PT Bakrie and Brothers Tbk. (BNBR) mencatat laba bersih sebesar Rp342,339 miliar pada kuartal III-2019.

Lapindo belum bayar utang miliaran rupiah

Jumat, 12 Jul 2019 21:24 WIB

Hingga saat ini, Lapindo belum membayar utang kepada pemerintah Rp773,8 miliar meskupun sudah molor dari waktu yang ditentukan.

Huawei jadi mayoritas, Bakrie Telecom jajal bisnis TV digital

Selasa, 09 Jul 2019 22:02 WIB

Setelah restrukturisasi utang Rp5,5 triliun berlangsung dan Huawei menguasai saham mayoritas, PT Bakrie Telecom Tbk. (BTEL) jajal TV digital