Berita Kumpulan Ibu Hamil Hari Ini

Baby blues dan postpartum depression: Gangguan emosi pascapersalinan

Selasa, 19 Des 2023 06:48 WIB

Baby blues biasanya berlangsung sekitar dua minggu setelah melahirkan.

Bahaya toksoplasmosis yang ditularkan kucing

Senin, 18 Des 2023 20:19 WIB

Toksoplasmosis adalah penyakit yang disebabkan parasit toksoplasma gondii, yang merupakan organisme bersel satu yang sangat kecil.

Risiko kesehatan mengonsumsi berlebih asam folat

Kamis, 07 Des 2023 16:00 WIB

Ibu hamil butuh asupan asam folat. Namun, jika berlebihan, malah menimbulkan risiko bagi kesehatan.

Bayi bisa belajar bahasa sebelum dilahirkan

Rabu, 29 Nov 2023 18:41 WIB

Sebelum dilahirkan, menurut penelitian, bayi di dalam perut sudah merespons suara dari luar perut ibunya.

Komisi IX DPR desak Kemenkes usut kasus RSUD Subang

Rabu, 08 Mar 2023 10:38 WIB

RSUD Subang menolak melayani pasien ibu hamil hingga meninggal dunia karena tidak ada rujukan.

Ibu hamil korban kebakaran Plumpang akan disediakan pengungsian khusus

Minggu, 05 Mar 2023 09:10 WIB

Berdasarkan data terdapat lima ibu hamil di posko pengungsian RPTRA Rasela.

Dinas PPKB Gowa tekan stunting lewat penanganan ibu hamil

Rabu, 18 Jan 2023 11:00 WIB

Tahun ini pihaknya fokus memberantas stunting dengan melibatkan para bidan yang memberikan pelayanan kepada ibu hamil.

Cegah stunting, Menkes: Tablet tambah darah dari puskesmas harus dikonsumsi

Selasa, 17 Jan 2023 17:14 WIB

Faktor risiko paling besar kejadian stunting adalah di kondisi sebelum melahirkan.

Jokowi instruksikan penanganan stunting seperti pengendalian pandemi Covid-19

Selasa, 17 Jan 2023 13:59 WIB

Angka stunting pada 2014 adalah sebesar 37% dan turun di angka 20%-21% pada 2022.

Tekan transmisi vertikal, Kemenkes akan beri antivirus hepatitis B kepada ibu hamil

Jumat, 13 Jan 2023 10:52 WIB

Bayi yang terinfeksi virus hepatitis B berisiko lebih dari 90%-95% berkembang menjadi hepatitis B kronik.