Berita Kumpulan Polusi udara Hari Ini

10 juta orang Thailand berobat untuk penyakit terkait polusi

Kamis, 07 Mar 2024 11:03 WIB

Gejala-gejala ini mungkin lebih parah pada mereka yang sudah mempunyai penyakit jantung atau paru-paru sebelumnya.

Korelasi polusi dengan bunuh diri

Rabu, 06 Mar 2024 08:41 WIB

Penelitian terbaru yang dilakukan para ilmuwan dari China dan Amerika Serikat menemukan, polusi udara berperan terhadap kasus bunuh diri.

Tilang uji emisi: Kebijakan prematur nan tak solutif

Senin, 06 Nov 2023 23:37 WIB

Pemprov Jakarta dan Ditlantas Polda Metro kembali memutuskan menyetop tilang uji emisi bagi kendaraan bermotor berusia 3 tahun ke atas.

Tilang uji emisi baru bisa berjalan, asalkan Pemprov DKI selesaikan PR ini

Jumat, 03 Nov 2023 12:41 WIB

Polda Metro Jaya memutuskan menghentikan tilang uji emisi. Alasannya, masih butuh waktu buat sosialisasi.

Setengah hati menekan gas rumah kaca

Kamis, 26 Okt 2023 09:39 WIB

Suhu bumi yang makin panas disebabkan adanya peningkatan gas rumah kaca sepanjang musim kemarau.

Sebanyak 1,26 juta kendaraan di Jakarta sudah uji emisi

Minggu, 15 Okt 2023 16:23 WIB

Tilang uji emisi akan kembali diterapkan di Jakarta mulai 1 November 2023. Kendaraan yang melanggar terancam denda hingga Rp500.000.

Ditegur Malaysia, Indonesia dinilai tak bisa tangani karhutla

Selasa, 10 Okt 2023 14:57 WIB

Malaysia bersurat kepada Indonesia, awal Oktober 2023, menyusul terjadinya polusi asap lintas batas di Sumatra dan Kalimantan.

Malaysia disebut juga harus bertanggung jawab atas karhutla di Indonesia

Jumat, 06 Okt 2023 13:46 WIB

Malaysia menyurati Indonesia seiring terjadinya polusi asap lintas batas buntut adanya 316 titik karhutla di Sumatra dan Kalimantan.

Pemprov DKI Jakarta terapkan tarif parkir disinsentif mulai hari ini, cek lokasinya

Minggu, 01 Okt 2023 07:28 WIB

Penerapan tarif parkir disinsentif sesuai Pergub 120/2012.

Jakarta kota berpolusi nomor satu di dunia pada Sabtu pagi

Sabtu, 30 Sep 2023 07:01 WIB

DKI Jakarta kembali menduduki posisi pertama sebagai kota besar paling berpolusi di dunia pada Sabtu (30/9) pagi.