Temui purnawirawan Polri, Prabowo bahas situasi pasca-Covid-19
Prabowo didampingi Wakil Ketua Umum Partai Gerindra, Iwan Bule, saat menyambangi Sekretariat PP Polri.

Keluarga harap TPF kecelakaan mahasiswa UI ungkap kebenaran
Ibunda Hasya berharap tim tersebut dapat mengungkapkan kebenaran atas peristiwa yang merenggut nyawa putranya.

Kemendagri pastikan Pj Gubernur Aceh bukan prajurit TNI aktif
Pj Gubernur Aceh dipastikan sudah pensiun dini dan berstatus purnawirawan.

Pertarungan purnawirawan tanda pengaruh Orde Baru belum luntur
Puluhan purnawirawan jenderal TNI turut meramaikan pertarungan Pilpres 2019.

7 purnawirawan Polri diduga juga makar
Indonesia Police Watch (IPW) mendorong Polri untuk bertindak tegas terhadap Komjen Pol (Purn) Sofjan Jacoeb atas kasus dugaan makar.

Menhan sebut Tim Mawar merupakan masa lalu
Tim Mawar tidak lebih dari masa lalu, dan tidak lagi relevan dibicarakan pada saat ini.

Mantan Danjen Kopassus Soenarko bantah selundupkan senpi
Tim kuasa hukum mantan Danjen Kopassus Mayjen Jenderal (Purn) TNI Soenarko membantah kliennya selundupkan senjata api.

Ada purnawirawan jadi tersangka makar, Menhan mengaku sedih
Apalagi para purnawirawan itu telah mengabdi kepada bangsa dan negara sejak lama.

Skenario dan aktor intelektual kerusuhan 22 Mei mesti dibuka
Polisi jangan takut menindak aktor intelektual di balik kerusuhan pada 21 dan 22 Mei 2019 meski berhadapan dengan purnawirawan.

Perubahan alat gerakan Prabowo-Sandi, Alumni 212 hingga purnawirawan
Pelibatan purnawirawan terjadi karena isu keagamaan sudah mulai redup.
