Berita Kumpulan dana bantuan Hari Ini

Kemensos-KPK koordinasi akurasi data penerima bantuan

Senin, 04 Nov 2019 13:19 WIB

Keakuratan data penerima bantuan dinilai penting untuk mencegah praktik korupsi dan meningkatkan efisiensi bantuan.

PNM dan Baznas donasi fasilitas air bersih untuk warga Garut

Senin, 07 Okt 2019 21:29 WIB

Manfaat pembangunan sumur bor untuk mengatasi krisis air bersih di Garut dari optimalisasi dana zakat ini sangat banyak.

Dana publik untuk aksi demo mahasiswa capai Rp175 juta

Selasa, 24 Sep 2019 18:52 WIB

Dukungan dana dari publik untuk aksi unjuk rasa mahasiswa menuntut perbaikan reformasi sudah mencapai lebih dari Rp175 juta.

Kejaksaan akan tetapkan tersangka baru korupsi KONI

Kamis, 20 Jun 2019 13:01 WIB

Sudah 19 saksi diperiksa dalam dugaan tindak pidana korupsi bantuan dana Pemerintah ke KONI Pusat tahun 2017.

13 Kepala SD di Sumut diringkus diduga sunat dana BOS

Jumat, 10 Mei 2019 05:06 WIB

Polda Sumatera Utara mengamankan 13 kepala sekolah dasar (SD) negeri di Langkat lantaran diduga menyunat dana Bantuan Operasional Sekolah.

BPS: Dana bansos dongkrak daya beli masyarakat

Rabu, 06 Feb 2019 19:15 WIB

BPS menyatakan dana bantuan sosial (bansos) yang dikucurkan pemerintah berhasil meningkatkan daya beli masyarakat pada 2018. 

Liliawati kaget sabun buatannya diborong Jokowi Rp2 miliar

Minggu, 20 Jan 2019 20:38 WIB

Presiden Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana Jokowi memborong 100.000 sabun cuci buatan UMKM di Garut senilai Rp2 miliar.

Pemprov Banten perbaiki 441 rumah akibat tsunami

Rabu, 09 Jan 2019 15:58 WIB

Data Posko terpadu Penanggulangan Bencana tsunami Banten mencatat, 1.530 rumah rusak akibat tsunami.

Pemerintah menaikkan dana bansos 2019

Selasa, 08 Jan 2019 14:05 WIB

Dalam APBN 2019, anggaran bansos ditetapkan Rp50 triliun. Angka ini meningkat 28% bila dibandingkan 2018 sebesar Rp36 triliun.

Catatan korupsi dana bencana di Banten

Senin, 31 Des 2018 15:41 WIB

Sayangnya, anggaran penanganan hingga bantuan bencana kerap dimanfaatkan untuk keuntungan pribadi dan kelompok.