Kemenkes bakal perkuat imunisasi rutin untuk wilayah berisiko tinggi polio
Hal ini menyusul munculnya KLB Polio di Kabupaten Pidie, Provinsi Aceh, beberapa waktu lalu.

Kemenkes targetkan 95% anak di Provinsi Aceh diberi imunisasi Polio
imunisasi polio massal ini dilaksanakan sebagai tindak lanjut dari Kejadian Luar Biasa Polio di wilayah Pidie beberapa waktu lalu.

Anggota DPR minta pemerintah kembali gencarkan imunisasi polio nasional
Beberapa tahun terakhir imunisasi anak terhambat dengan adanya pandemi Covid-19.

Imunisasi dasar lengkap di Gowa capai 96,31%
Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan mengatakan, saat ini capaian imunisasi anak di wilayahnya sebesar 96,31%.

Bulan Imunisasi Anak Nasional akan kembali digencarkan
Tanpa adanya semua vaksin ini, anak-anak bisa terkena penyakit-penyakit berbahaya ini, dan dapat berakibat kematian.

Potensi KLB penyakit saat imunisasi anak menurun
Hingga Oktober 2021 cakupan imunisasi dasar lengkap nasional baru 58,4% dari target 79,1%.

Potensi ledakan penyakit mengintai saat abai imunisasi anak
Di tengah pandemi Covid-19, cakupan imunisasi dasar lengkap bagi anak menurun.

Tahun depan, Kemenkes terapkan 14 imunisasi wajib
Terdapat 14 vaksinasi wajib yang diberikan untuk perlindungan kesehatan masyarakat mulai tahun depan.
