sun
moon
a l i n e a dot id
fakta data kata
logo alinea.id

Berita Kumpulan RUPST Hari Ini

RUPST

Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan

Sah, Agus Marto jadi Komut GOTO

Agus D. W. Martowardojo yang semula sebagai komisaris perseroan menjadi komisaris utama perseroan, berlaku terhitung sejak ditutupnya RUPST.

Jumat, 30 Jun 2023 17:31 WIB
Sah, Agus Marto jadi Komut GOTO

MSIN siapkan ekspansi untuk pertumbuhan digital dan game

Pendapatan di kuartal I-2022, perseroan berhasil membukukan pendapatan senilai Rp924 miliar atau mengalami pertumbuhan 90% (YoY).

Selasa, 19 Jul 2022 22:19 WIB
 MSIN siapkan ekspansi untuk pertumbuhan digital dan game

INOV akan bagikan dividen sebanyak Rp5,42 miliar

Kesepakatan ini merupakan hasil keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) perseroan yang berlangsung di Jakarta, Selasa (19/7).

Selasa, 19 Jul 2022 21:13 WIB
INOV akan bagikan dividen sebanyak Rp5,42 miliar

ROTI bakal bagikan dividen senilai Rp350 miliar

Kemudian agenda rapat terakhir pemegang saham menyetujui pengangkatan Arief Alfanto menjadi Direktur Perseroan.

Selasa, 12 Apr 2022 14:11 WIB
ROTI bakal bagikan dividen senilai Rp350 miliar

Kementerian BUMN pangkas komisaris dan direksi Garuda Indonesia

Pengurangan jumlah komisaris dan direksi merupakan bagian dari strategi efisiensi yang dilakukan Garuda Indonesia.

Jumat, 13 Agst 2021 17:49 WIB
Kementerian BUMN pangkas komisaris dan direksi Garuda Indonesia

BEI bukukan laba bersih Rp487 miliar di 2020

Laba bersih tahun berjalan naik 9,5% dari tahun 2019.

Selasa, 29 Jun 2021 13:52 WIB
BEI bukukan laba bersih Rp487 miliar di 2020

Perkuat permodalan, Bumi Serpong Damai tak bagi dividen

Perseroan mengalokasikan laba bersih tahun buku 2020 untuk memperkuat permodalan di 2021.

Kamis, 24 Jun 2021 10:12 WIB
Perkuat permodalan, Bumi Serpong Damai tak bagi dividen

Direktur dan Komisaris KB Bukopin ramai-ramai ajukan pengunduran diri

Direktur Utama BBKP Rivan A Purwantono menjadi salah satu direksi yang mengundurkan diri.

Kamis, 17 Jun 2021 12:00 WIB
Direktur dan Komisaris KB Bukopin ramai-ramai ajukan pengunduran diri

Astra International bagi dividen Rp4,6 triliun dari laba bersih 2020

Sisa dividen sebesar Rp11,5 triliun akan dibukukan sebagai laba ditahan perseroan.

Kamis, 22 Apr 2021 10:36 WIB
Astra International bagi dividen Rp4,6 triliun dari laba bersih 2020

BNI setor Rp429 miliar dividen ke kas umum negara

RUPST BNI hari ini menyetujui pembagian dividen sebesar 25% dari laba bersih 2020, atau setara dengan Rp820,1 miliar.

Senin, 29 Mar 2021 17:49 WIB
BNI setor Rp429 miliar dividen ke kas umum negara

Bank Mandiri bagi dividen Rp10,27 triliun

Dengan jumlah tersebut, pemegang saham akan mendapatkan dividen Rp220 per saham.

Senin, 15 Mar 2021 17:53 WIB
Bank Mandiri bagi dividen Rp10,27 triliun

Haru Koesmahargyo ditunjuk menjadi Direktur Utama Bank BTN

Haru Koesmahargyo menggantikan Pahala Nugraha Mansury yang diangkat sebagai Wakil Menteri BUMN.

Rabu, 10 Mar 2021 16:16 WIB
Haru Koesmahargyo ditunjuk menjadi Direktur Utama Bank BTN

Telkom bagi dividen Rp15,26 triliun dan angkat bos Bukalapak jadi direksi

Dalam RUPS ini Telkom juga melakukan perubahan susunan dewan komisaris dan dewan direksi.

Jumat, 19 Jun 2020 19:02 WIB
Telkom bagi dividen Rp15,26 triliun dan angkat bos Bukalapak jadi direksi

Chatib Basri jadi Komisaris Utama Bank Mandiri

Bank Mandiri merombak jajaran direksi dan komisaris.

Rabu, 19 Feb 2020 18:50 WIB
Chatib Basri jadi Komisaris Utama Bank Mandiri

Potensi gagal bayar Rp4,2 triliun, pemegang saham gugat KIJA

Tujuh pemegang saham PT Kawasan Industri Jababeka Tbk. (KIJA) menggugat keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) 26 Juni 2019.

Senin, 22 Jul 2019 16:27 WIB
Potensi gagal bayar Rp4,2 triliun, pemegang saham gugat KIJA

Tambang emas milik Sandiaga Uno anggarkan Rp2,28 triliun

Perusahaan tambang emas milik Sandiaga Uno PT Merdeka Copper Gold Tbk. (MDKA) menganggarkan dana US$160 juta setara Rp2,28 triliun.

Selasa, 18 Jun 2019 20:16 WIB
Tambang emas milik Sandiaga Uno anggarkan Rp2,28 triliun

Jasa Marga bangun 5 tol baru, siapkan capex Rp27 triliun

Emiten infrastruktur PT Jasa Marga (Persero) Tbk. menyiapkan anggaran senilai Rp27 triliun untuk pembangunan lima ruas tol baru pada 2019.

Senin, 06 Mei 2019 20:45 WIB
Jasa Marga bangun 5 tol baru, siapkan capex Rp27 triliun

Baru menjabat 6 bulan, Dirut Indosat Chris Kanter resmi mundur

Direktur Utama PT Indosat Tbk. (ISAT) Chris Kanter mengundurkan diri dari jabatannya yang baru diduduki 6 bulan.

Minggu, 05 Mei 2019 04:26 WIB
Baru menjabat 6 bulan, Dirut Indosat Chris Kanter resmi mundur

Krakatau Steel angkat dua direksi baru

Krakatau Steel mengangkat dua direksi, salah satunya menggantikan Wisnu Kuncoro yang menjadi tersangka kasus suap.

Jumat, 26 Apr 2019 13:24 WIB
Krakatau Steel angkat dua direksi baru

Bos CT Corp tak mau tandatangani laporan keuangan Garuda Indonesia

Bos CT Corp enggan menandatangani laporan keuangan maskapai penerbangan pelat merah PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk.

Rabu, 24 Apr 2019 21:47 WIB
Bos CT Corp tak mau tandatangani laporan keuangan Garuda Indonesia

Timah bagi dividen Rp24,97 per saham

Dividen yang dibagikan ke pemegang saham Rp24,97 per saham atau seluruhnya berjumlah Rp185,97 miliar

Selasa, 23 Apr 2019 14:56 WIB
Timah bagi dividen Rp24,97 per saham

OJK tegaskan tak campuri kisruh RUPS AISA

OJK hanya berkewajiban untuk memastikan seluruh agenda yang diajukan berjalan seluruhnya.

Senin, 27 Agst 2018 15:38 WIB
OJK tegaskan tak campuri kisruh RUPS AISA

Kisruh AISA, Direksi bantah ada perombakan

Kisruh PT Tiga Pilar Sejahtera Food Tbk. (AISA) berlanjut dengan bantahan dewan direksi terkait adanya perombakan sesuai keinginan komisaris

Kamis, 16 Agst 2018 18:03 WIB
Kisruh AISA, Direksi bantah ada perombakan

OJK belum terima risalah RUPST Tiga Pilar

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) belum menerima risalah Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) AISA.

Rabu, 01 Agst 2018 16:16 WIB
OJK belum terima risalah RUPST Tiga Pilar

Kisruh AISA antara penggelapan dana dan gurihnya bisnis Taro

Harga saham PT Tiga Pilar Sejahtera Tbk. (AISA) anjlok 92,8% dari Rp2.360 pada April 2017 menjadi Rp168 per lembar dalam kurun waktu setahun

Senin, 30 Jul 2018 16:49 WIB
Kisruh AISA antara penggelapan dana dan gurihnya bisnis Taro
Selanjutnya