Berita Kumpulan Kemendagri Hari Ini

Kementerian Dalam Negeri mempunyai tugas menyelenggarakan urusan pemerintahan dalam negeri untuk membantu Presiden.

Pilkada 2024 dipercepat, pentingkah?

Senin, 27 Nov 2023 18:58 WIB

DPR telah menyetujui RUU Pilkada, yang mempercepat pelaksanaannya dari November jadi September, sebagai inisiatif parlemen.

Kemendagri beri predikat BPD terbaik 2023 kepada Bank DKI

Rabu, 04 Okt 2023 20:27 WIB

Atas kinerjanya, Bank DKI diganjar Peringkat II BPD Kategori Besar pada ajang BUMD Awards 2023.

Negara lain mulai resesi, Tito ingin jaga inflasi mulai dari pemda

Rabu, 27 Sep 2023 17:37 WIB

Indonesia harus terus mengendalikan harga barang dan jasa agar tidak memberatkan rakyat.

DPR setujui anggaran Kemendagri Rp3,32 triliun

Rabu, 13 Sep 2023 16:39 WIB

Menurutnya, komposisi pagu anggaran Kemendagri pada 2024 tersebut meliputi beberapa hal.

Kemendagri minta pemda awasi potensi kenaikan harga karena inflasi

Senin, 11 Sep 2023 16:25 WIB

Tito mendorong jajaran pihak terkait untuk memperkuat serapan dan produksi dalam negeri.

Tito jelaskan alasan lantik pensiunan jenderal jadi pj gubernur

Selasa, 05 Sep 2023 15:52 WIB

Mereka telah pensiun dari matranya dan tidak ada larangan bagi purnawirawan TNI-Polri untuk menjadi ASN.

Jokowi sebut Kemendagri tengah kaji Pilkada 2024 dipercepat

Kamis, 31 Agst 2023 15:35 WIB

Dalam regulasi, Pilkada Serentak 2024 dijadwalkan berlangsung pada 27 November.

Kemendagri kaji buku keluarga sebagai dokumen kependudukan

Jumat, 25 Agst 2023 18:13 WIB

Dokumen kependudukan diatur dalam Undang-Undang Administrasi Kependudukan (UU Adminduk).

Pemda di Jabodetabek dan 3 provinsi diminta atur WFH-WFO

Rabu, 23 Agst 2023 12:39 WIB

Ini sebagai salah satu upaya menekan polusi udara di Jakarta dan sekitarnya dan menindaklanjuti arahan Presiden Jokowi dalam ratas.

Wamendagri minta pemda manfaatkan PLBN jadi titik ekspor nasional

Kamis, 17 Agst 2023 19:32 WIB

Kawasan perbatasan, menurutnya, perlu dikelola agar tumbuh dan berkembang menjadi pusat perekonomian baru.