Masih tertekan, laba bersih HM Sampoerna turun 32,25%
Laba bersih HM Sampoerna di kuartal III-2020 tercatat sebesar Rp6,91 triliun.

Penjualan Sampoerna turun 18,2% akibat tarif cukai dan Covid-19
Badai pandemi Covid-19 turut memperparah kondisi industri.

Klaster Sampoerna dominasi pasien baru Covid-19 di Gresik
Dari delapan pasien baru Covid-19 di Gresik hari ini, separuhnya berasal dari klaster Sampoerna.

9 warga Kediri positif Covid-19 klaster pabrik rokok Simustika 69
Dua orang lain yang menjalani uji swab dinyatakan negatif terinfeksi virus corona.

Lonjakan Covid -19 di Jatim didominasi buruh PT Sampoerna
Lonjakan sebaran Covid-19 di Jawa Timur per Sabtu (9/5) yang sangat tinggi didominasi dari buruh PT HM Sampoerna.

Satgas bidik keberadaan karyawan Sampoerna positif Covid-19
Ratusan karyawan Sampoerna sudah jalani uji swab dan tes cepat.

Puluhan karyawan positif Covid-19, bagaimana prospek saham Sampoerna?
Kinerja HM Sampoerna diprediksi turun drastis setelah kasus tersebut. Bagaimana rekomendasi analis?

Wali Kota Malang minta HM Sampoerna lakukan tes cepat untuk pekerjanya
Pemkot Malang, memiliki kemampuan terbatas untuk melakukan tes cepat kepada ribuan tenaga kerja HM Sampoerna.

Presiden: Pantau klaster penularan Covid-19, dari Gowa sampai Sampoerna
"Kita harus melakukan monitor secara ketat potensi penyebaran di beberapa klaster."

Hari keenam PSBB, Jatim urutan kedua kasus positif Covid-19
Lebih dari 50% tambahan kasus Covid-19 berasal dari karyawan Sampoerna

Resah, warga desak rapid test 68 karyawan Sampoerna
Warga menekan pihak Sampoerna lakukan rapid test atas karyawan.

Setelah PT HM Sampoerna, muncul klaster baru Covid-19 di Jawa Timur
Penyebaran Covid-19 di klaster yang berada di salah satu pasar di Malang ini diprediksi cukup banyak.

Karyawan kena Covid-19, HM Sampoerna karantina produk lima hari
Karantina tersebut dua hari lebih lama dari batas atas stabilitas lingkungan Covid-19 yang disarankan European CDC.

Gugus tugas soal tes Covid-19 karyawan HM Sampoerna: Mengejutkan, ini besar banget
Jumlah kasus positif Covid-19 di PT HM Sampoerna berdasarkan hasil tes melalui metode PCR melebihi angka rata-rata 10%.

Karyawan kena Covid-19, Sampoerna tutup pabrik
Sebanyak dua orang karyawan Sampoerna yang positif Covid-19 meninggal dunia.

HM Sampoerna raih laba bersih Rp74,3 triliun pada 2019
Produsen rokok PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk. (HMSP) mencatat kinerja positif pada 2019.

KPK periksa direksi Garuda Indonesia soal suap mesin pesawat
Mereka akan diperiksa sebagai saksi untuk tersangka Hadinoto Soedigno.

Sampoerna Gold luncurkan emas batangan Waris
PT Sampoerna Gold Indonesia meluncurkan emas batangan Waris dengan kadar 99,99%.

Saham rokok dibayangi ketidakpastian hingga akhir Oktober
Kenaikan cukai rokok membawa sentimen negatif terhadap produsen.

IHSG ditutup melemah akibat saham rokok ambrol
Saham emiten rokok terus anjlok terdampak keputusan kenaikan cukai dan harga jual rokok.

Pendapatan perusahaan rokok Sampoerna tembus Rp106,7 triliun pada 2018
Perusahaan rokok HM Sampoerna mencatat kinerja yang baik pada 2018. Namun, pangsa pasar Sampoerna turun di awal tahun 2018.

Laporan keuangan perusahaan picu penguatan IHSG hari ini
Di akhir tahun sejumlah perushaan menyuguhkan tren cukup positif.
