Berita Kumpulan Center for Indonesias Strategic Development Initiatives (CISDI) Hari Ini

Rokok ketengan dan jalan masuk para remaja menuju masa depan suram

Rabu, 13 Des 2023 20:52 WIB

Terbukanya akses terhadap rokok, ditambah harga per batang yang hanya di kisaran Rp2.000 per batang, membuat anak-anak mudah membeli.

Masih banyak cacat, Presiden diminta terbitkan Perppu pembatalan RUU Kesehatan

Selasa, 11 Jul 2023 15:05 WIB

Proses pembahasan RUU Kesehatan dinilai terburu-buru dan tidak transparan. Selain formil, sejumlah aspek materiil belum tuntas dibahas.

Alarm bahaya diabetes pada anak-anak

Minggu, 12 Feb 2023 15:56 WIB

Minuman dan makanan berpemanis disebut jadi pemicu diabetes pada kalangan anak-anak.

Supaya posyandu lansia tak tersia-sia...

Sabtu, 04 Feb 2023 06:12 WIB

Jumlah warga lansia terus meningkat dari tahun ke tahun. Namun, pelayanan kesehatan untuk warga lansia masih belum mumpuni.

Mengapa cukai minuman berpemanis penting bagi warga dan negara?

Kamis, 12 Jan 2023 18:35 WIB

Pengawasan terhadap minuman manis baru sebatas dalam kemasan, belum termasuk minuman dari kedai. Prevalensi diabetes diprediksi meledak.

CISDI lawan narasi cukai rokok rugikan petani via film dokumenter Di Balik Satu Batang

Kamis, 24 Nov 2022 21:09 WIB

Harga rokok naik terus, tapi harga daun tembakaunya segitu saja. Ini membingungkan para petani.

Kenaikan tarif cukai rokok dinilai tak kunjung maksimal

Senin, 07 Nov 2022 21:46 WIB

Kenaikan cukai rokok konvensional sebesar 10% sangat kecil dan tidak akan efektif menurunkan prevalensi perokok.

Dunia tipu-tipu minuman berpemanis dalam kemasan

Sabtu, 17 Sep 2022 20:21 WIB

Selain petisi, CISDI juga mendorong adanya representasi multi-pemangku kepentingan dan anak muda dalam proses regulasi cukai MBDK.

Riset CISDI: Konsumsi rokok kurangi belanja kebutuhan pokok rumah tangga

Rabu, 31 Agst 2022 15:37 WIB

Rumah tangga atau keluarga di Indonesia menggunakan 10,89% anggaran bulanannya untuk membeli rokok.

CISDI: Kenaikan cukai rokok berdampak positif bagi ekonomi

Kamis, 21 Okt 2021 14:12 WIB

Kenaikan cukai rokok dengan alokasi yang tepat, tidak serta merta menimbulkan dampak negatif terhadap perekonomian.