Comac China siap goyang dominasi Boeing dan Airbus
Comac sendiri mengungkapkan bahwa telah mendapatkan 300 pesanan untuk model C919.

Qatar Airways menggugat Airbus di pengadilan
Gugatan ini terjadi karena Airbus dituding melalaikan keselamatan pesawat yang dibeli Qatar Airways.

Kerja sama dengan Airbus, ini keuntungan PTDI
Nota kesepakatan ini sangat strategis bagi perusahaannya, terutama dalam hal peningkatan peran dalam ekosistem industri.

Kemhan tandatangani kontrak pemesanan 2 pesawat A400M
Kontrak yang ditandatangani di sela-sela acara Dubai Airshow 2021 tersebut, berlaku efektif pada 2022.

Kronologi skandal suap Airbus pada Garuda Indonesia
Skandal suap tersebut menyeret mantan Direktur Utama Garuda Indonesia Emirsyah Satar ke dalam jeruji penjara.

Menanti ganti rugi atas suap Airbus terhadap Garuda Indonesia
Garuda Indonesia memproses tuntutan ganti rugi atas kasus suap Airbus.

Mantan Dirut Garuda Indonesia mangkir pemeriksaan KPK
Mantan Direktur Utama PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. Sunarko Kuntjoro mangkir dari pemeriksaan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).

KPK usut pengadaan pesawat Garuda Indonesia
KPK menelusuri proses pengadaan pesawat Airbus, dan mesin pesawat Rolls-Royce, serta perawatan pesawat di PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk.

Pemecatan Dirut Garuda, shock therapy buat BUMN lain
Kasus pemecatan Dirut Garuda Indonesia menjadi sinyal agar seluruh BUMN menerapkan tata kelola perusahaan yang baik.

Tiga direksi Garuda jadi penumpang gelap pesawat pengangkut Harley
Ada tiga direksi Garuda Indonesia yang terbang bersama Ari Askhara dengan Airbus yang baru dibeli.

Bea Cukai temukan Harley Davidson diselundupkan dalam pesawat baru Garuda
Dirjen Bea Cukai menemukan penyelundupan motor Harley Davidson lewat pesawat Airbus Garuda Indonesia yang baru datang.

Airbus rayu Indonesia beli pesawat angkut A400M
Saat ini diskusi tengah berjalan antara pihak Airbus dan pemerintah Indonesia mengenai potensi pembelian A400M.

KPK perpanjang masa penahanan mantan Dirut Garuda
Masa penahanan Emirsyah Satar diperpanjang selama 30 hari hingga 4 Desember 2019 mendatang.

KPK perpanjang masa penahanan mantan Dirut Garuda
Masa penahanan Emirsyah Satar diperpanjang selama 30 hari hingga 4 Desember 2019 mendatang.

KPK perpanjang penahanan tersangka kasus suap di Garuda Indonesia
Masa penahanan Soetikno Soedarjo diperpanjang hingga 4 Desember 2019.

Bekas direktur Garuda mangkir lagi dipanggil KPK
Mantan Direktur Teknik dan Pengelolaan Armada PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk., Hadinoto Soedigno mangkir dari panggilan pemeriksaan KPK.

Direktur Bank Danamon bungkam usai diperiksa KPK
Heriyanto Agung Putra diperiksa sebagai saksi untuk tersangka kasus suap pembelian pesawat di PT Garuda Indonesia (Persero).

Direktur Bank Danamon bungkam usai diperiksa KPK
Heriyanto Agung Putra diperiksa sebagai saksi untuk tersangka kasus suap pembelian pesawat di PT Garuda Indonesia (Persero).

KPK usut pengadaan dan perawatan Garuda Indonesia
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mengusut pengadaan pesawat serta perawatan pesawat PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk.

Eks pejabat Garuda Indonesia kembali diperiksa terkait suap pembelian pesawat
Elisa Lumbantoruan akan diperiksa sebagai saksi untuk tersangka mantan Dirut PT Garuda Indonesia, Emirsyah Satar.

Mantan pejabat Garuda Indonesia diperiksa KPK
Dia akan diperiksa sebagai saksi dalam kasus dugaan suap pengadaan pesawat dan mesin pesawat di PT Garuda Indonesia.

KPK periksa eks Dirut Citilink terkait dugaan suap Garuda
Dia akan dimintai keterangan terkait kasus dugaan suap pengadaan pesawat Airbus dan mesin pesawat Rolls-Royce di PT Garuda Indonesia.

KPK telusuri 30 rekening bekas bos Garuda Emirsyah Satar
Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus menelusuri kepemilikan 30 rekening bank milik eks bos Garuda Indonesia Emirsyah Satar.

Diperiksa KPK, Iis Sugianto mengaku bantu pemberantasan korupsi
Iis Sugianto diperiksa terkait kasus pencucian uang Dirut PT MRA Soetikno Soedarjo.

KPK cekal bekas Direktur Garuda Indonesia
Mantan Direktur Teknik dan Pengelolaan Armada PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk., Hadinoto Soedigno dicekal bepergian keluar negeri oleh KPK
