Arsitek berumur 90 tahun raih penghargaan Pritzker
Rancangan gedung mewah tak lagi dilirik ajang penghargaan bergengsi Pritzker. Pemenang Pritzker tahun ini justru perancang perumahan murah.
Kamis, 08 Mar 2018 17:33 WIB
