Ciri lowongan kerja palsu
Salah satu cirinya adalah calon karyawan diminta sejumlah uang dalam proses rekrutmen.

Menghindar dari tipu lowongan kerja palsu
Informasi lowongan kerja palsu beredar melalui aplikasi pesan WhatsApp, mengatasnamakan perusahaan besar.

Problem pengangguran tak berkesudahan
Berdasarkan catatan BPS, jumlah angkatan kerja di Indonesia pada Agustus 2021 sebanyak 140,15 juta orang.

Lion Air angkat bicara terkait kerumunan rekrutmen di Tangerang
Pelamar kerja membeludak hingga mengular di jalan raya. Peristiwa terjadi pada Sabtu (16/4) pagi di perkantoran Lion Air Group.

Icon+ anak usaha PLN buka lowongan, ini posisi yang dibutuhkan
Pendaftaran dilakukan secara online melalui rekrutmen.pln.co.id. Periode pendaftaran dibuka mulai 28 Maret-1 April 2022.

Kemnaker resmi meluncurkan SIAPkerja dan anjungan SIAPkerja
SIAPkerja merupakan sebuah ekosistem digital untuk menyediakan pelayanan ketenagakerjaan secara menyeluruh dan terintegrasi.

Populasi menua, Jepang berencana buka pintu untuk tenaga kerja asing
Imigrasi telah lama menjadi tabu di Jepang karena negara itu menekankan homogenitas etnis.

Disnakertrans Jatim gandeng 39 perusahaan buka lowongan kerja
Kegiatan Job Market Fair Virtual 2021 di Jawa Timur diikuti 6000 peserta.

Kesempatan karir baru di mobile esports yang menjamur
Esports dipercayai memberikan dampak positif terhadap perekonomian dengan maraknya model bisnis kreatif dan memberikan kesempatan karir.

Lowongan kerja PT Pertamina 2021 dibuka, ini informasi lengkapnya
Lowongan PT Pertamina dibuka mulai 18 Juni hingga 22 Juni. Kesempatan baik bagi para sarjana baru lulus.

Nasib angkatan kerja baru di pusaran resesi
Lowongan pekerjaan kian sempit di tengah lonjakan pengangguran akibat pandemi Covid-19.

Pemprov DKI buka lowongan untuk posisi sekda
Seleksi administrasiĀ berlangsung pada 2 Oktober hingga 17 Oktober 2020

Tips mengelola sosial media untuk raih peluang karier
Saat ini, perusahaan mengamati latar belakang calon karyawannya dari LinkedIn dan Facebook.

CPNS DKI Jakarta membeludak capai 14.075 orang pelamar
Jumlah pelamar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Provinsi DKI Jakarta mencapai 14.075 orang untuk memperebutkan 3.958 posisi yang disediakan

BUMN buka lowongan kerja untuk 11.000 pegawai
Perusahaan BUMN membuka lowongan kerja untuk masyarakat.

Perusahaan BUMN buka 11.000 lowongan kerja, catat syaratnya
Perusahaan-perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) membuka tak kurang dari 11.000 lowongan kerja pada Maret-April 2019.
Dibuka hari ini, catat syarat CPNS P3K Honorer profesi
Rekrutmen Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K) atau pegawai kontrak pemerintah pada tahap I akan dibuka pekan ini.

Pemerintah buka 250.000 lowongan CPNS dan P3K mulai Februari
Pemerintah kembali membuka 250.000 lowongan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K).

Passing grade SKD CPNS bikin jutaan orang di daerah gugur
Ambang batas alias passing grade seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS) membuat jutaan orang di daerah gugur.

Tipu-tipu lowongan kerja palsu
Penipuan lowongan pekerjaan biasanya memanfaatkan media sosial dan situs lowongan kerja di internet.

Penipuan lowongan pekerjaan PT KAI dilaporkan ke polisi
Baru ada satu laporan yang diterima polisi dalam peristiwa ini.

Tertipu kabar bohong lowongan pekerjaan
Sebanyak 128 orang tertipu lowongan pekerjaan yang mengatasnamakan PT Kereta Api Indonesia.

Presiden Jokowi setop penerimaan pegawai honorer daerah
Presiden Joko Widodo menegaskan pemerintah daerah dan institusi terkait untuk tidak lagi menerima pegawai honorer. Apa alasannya?

Kementerian Keuangan buka lowongan CPNS
Kementerian Keuangan membuka penerimaan Calon Pengawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2018 formasi untuk penerimaan umum.

Pendaftaran CPNS terintegrasi hanya melalui sscn.bkn.go.id
Pendaftaran calon pegawai negeri sipil (CPNS) terintegrasi hanya melalui laman resmi sscn.bkn.go.id tidak melalui masing-masing institusi.
