Bahas Liga 1 di Stadion GBH, Kadisporapar Parepare hadiri rapat tertutup
Kadisporapar Parepare mengikuti rapat tertutup bersama Wakapolda Sulsel membahas pertandingan Liga 1 di Stadion GBH, Kamis (19/1).

Disporapar Parepare upayakan pertandingan Liga 1 di Stadion GBH dengan penonton
“Insyaallah kami tetap berusaha untuk pertandingan berikutnya,” tulis Disporapar melalui Instagram @disporapar_parepare.

Disporapar Parepare jaga kualitas rumput Stadion GBH hadapi lanjutan Liga 1
Pertandingan PSM Makassar melawan PSS Sleman di Stadion GBH pada Sabtu (14/1) digelar tanpa penonton.

Kadisporapar Parepare pastikan Stadion GBH bakal dilengkapi alat pemadam api
Hamka mengatakan, APAR akan ditambah di sejumlah titik stadion berdasarkan rekomendasi dari Polri.

Jadi markas PSM Makassar, Walkot Parepare: Stadion Habibie tingkatkan perekonomian
Hal ini sebagai salah satu upaya menjadikan Parepare sebagai kota industri tanpa cerobong asap melalui industri persepakbolaan.

Targetkan kenaikan tingkat, Pemkot Parepare lanjutkan perbaikan Stadion Habibie
Pemkot Parepare tetap mengerjakan proyek-proyek untuk mempersiapkan kenaikan grade stadion.

Jelang laga PSM Makassar vs Bali United, Walkot Parepare tinjau Stadion Habibie
Persiapan jelang gelaran Liga 1 antara PSM Makassar melawan Bali United di Stadion Gelora BJ Habibie (GBH) pada 29 Juli 2022.

Jelang laga sepakbola, Dishub Parepare siapkan 8 kantong parkir di Stadion BJ Habibie
Estimasi kendaraan yang bisa ditampung 6.000 unit roda dua dan 700 unit kendaraan roda empat.

Pemkot Parepare tetapkan tarif parkir Stadion Gelora BJ Habibie
Besaran tarif parkir sekitar Stadion Gelora BJ Habibie yakni motor Rp10 ribu dan untuk mobil Rp20 ribu.

Pemkot Parepare akan izinkan warga berjualan di halaman Stadion BJ Habibie
Kepala Disporapar mengimbau warga untuk berjualan secara tertin dan mengikuti aturan yang baik.

Sempat dikeluhkan suporter, Pemkot Parepare akan atur harga air mineral di Stadion Bj Habibie
Pemkot Makassar mengatur harga air mineral saat laga PSM Makassar vs Bali United pada 29 Juli 2022.
