Ronaldo, New Castle, dan mimpi Arab Saudi jadi raksasa sepak bola
Arab Saudi tak hanya sekadar persinggahan terakhir pemain gaek Eropa.

Menhub gandeng UEA dan Qatar tingkatkan kerja sama sektor perhubungan
Proyek yang ditawarkan dalam penjajakan kerja sama itu menggunakan skema pendanaan kreatif non APBN.

Tantang Argentina di final piala dunia, Griezmann: Akan jadi pertandingan sulit
Pertandingan final Piala Dunia 2022 antara Argentina vs Perancis dijadwalkan pada Minggu, 18 Desember pukul 22.00 WiB.

Timnasnya lolos ke final Piala Dunia, warga Argentina pesta di jalanan
Para penggemar memenuhi jalan-jalan Ibu Kota Buenos Aires setelah pertandingan berakhir, dengan orang-orang melambai-lambaikan bendera.

Argentina kalahkan Kroasia tiga gol tanpa balas, Messi: Spektakuler!
Dengan kemenangan melawan Kroasia, Timnas Argentina telah menjalani sesuatu yang spektakuler.

Prediksi semifinal Piala Dunia 2022 Argentina vs Kroasia
Messi, yang telah mencetak empat gol Piala Dunia di Qatar, bisa menjadi pembeda pada pertandingan nanti.

Pembelaan pelatih Argentina atas provokasi timnya kepada timnas Belanda
Argentina berhasil melaju ke semifinal Piala Dunia 2022, usai mengalahkan Belanda 4-3 lewat adu penalti di babak delapan besar.

Ini capaian Ronaldo selama mengikuti piala dunia
Dilansir dari laman resmi FIFA, Ronaldo tercatat sudah mengikuti lima turnamen piala dunia.

Nilai sportif dan relijiusitas bola
Jejak relijiusitas bola di lapangan, akhir-akhir ini berimbas bagi sejumlah pemain bintang hingga kiprah pemain di tengah masyarakat.

VAR, sebelum Jerman angkat koper dari Qatar
Keputusan-keputusan wasit berbasis bantuan VAR di Piala Dunia Qatar kerap memicu kontroversi.

Menengok Stadion 974, venue unik Piala Dunia Qatar
Keunikan yang lain dari stadion ini adalah bagaimana menjadi satu – satunya stadion yang tidak memiliki pendingin ruangan atau AC.

Piala Dunia: Senegal tekuk tuan rumah Qatar 1-3
Ini merupakan kemenangan pertama Senegal setelah dua kali menjalani laga penyisihan Grup A Piala Dunia 2022.

Dibekap Senegal, Qatar langsung angkat koper
Sampai pertandingan berakhir, tidak ada tambahan gol. Pertandingan berakhir dengan skor 3-1, kemenangan untuk Senegal.

Hasil pertandingan Piala Dunia semalam, Spanyol dan Belgia menang
Spanyol merayakan pesta gol di pertandingan melawan Kosta Rika. Spanyol menang tujuh gol tanpa balas.

Arti gestur pemain Jerman yang menutup mulut
Aksi ini dinilai sebagai bentuk protes untuk pelarangan ban lengan kapten “One Love” oleh FIFA.

Maroko sukses tahan Krosia dengan skor kaca mata
Awal pertandingan berjalan dengan santai. Tidak banyak serangan berbahaya yang dilakukan oleh kedua tim.

Qatar dan boikot-boikot Piala Dunia di masa lalu
Di masa lalu, Piala Dunia rutin diboikot karena beragam alasan yang terkesan 'konyol'.

Pekerja migran infrastruktur Piala Dunia Qatar antara bangga dan sedih
Bagi Peter, menyisihkan tiket untuk migran yang membantu membangun infrastruktur Piala Dunia seharusnya dipertimbangkan.

Pertandingan pembuka Piala Dunia, Ekuador kalahkan tuan rumah 2-0
Meski beberapa kali berikan serangan, namun Qatar gagal menembus gawang Ekuador.

Piala Dunia dibuka, Emir Qatar: Ajang berkumpul semua orang berkeyakinan
Piala Dunia FIFA resmi dibuka di Qatar dengan opening ceremony yang cukup meriah.

Qatar dituduh menyogok agar Ekuador mengalah di laga pembuka Piala Dunia 2022
Qatar mengambil bagian dalam Piala Dunia FIFA perdana mereka, sekaligus menjadi negara pertama dari dunia Arab yang menjadi tuan rumah.

Jelang Piala Dunia Qatar, FIFA: Penjualan tiket resmi mencapai 2,95 juta
Edisi ke-22 Piala Dunia FIFA dimulai di Stadion Al Bayt pada 20 November, saat Qatar menghadapi Ekuador.

Keluarga pekerja korban proyek Piala Dunia 2022 tuntut kompensasi US$440 juta
The Independent pada Februari 2021 melaporkan, 6.500 pekerja migran meninggal sejak Qatar ditetapkan sebagai tuan rumah Piala Dunia 2022.

Media Denmark diancam saat liputan Piala Dunia Qatar
Penyelenggara Piala Dunia telah meminta maaf kepada media Denmark yang siaran langsungnya dari sebuah jalan di Doha.

Semua yang perlu diketahui tentang Piala Dunia 2022
Piala Dunia 2022 akan menjadi turnamen internasional terakhir untuk dua bintang besar, Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi.
