sun
moon
a l i n e a dot id
fakta data kata
logo alinea.id

Pidato Prabowo soal pangan, cek faktanya

Prabowo menyoroti kondisi petani beras, gula dan garam yang mengeluh banjirnya impor atas tiga komoditas tersebut.

Mona Tobing Kudus Purnomo Wahidin
Mona Tobing | Kudus Purnomo Wahidin Selasa, 15 Jan 2019 14:50 WIB
Pidato Prabowo soal pangan, cek faktanya

"Petani garam mengalami kesulitan karena banjir impor dari luar negeri. Impor pangan dilakukan saat rakyat mampu memenuhi kebutuhan sendiri."

BENAR.

Indonesia belum dapat memenuhi kebutuhan garam secara nasional. Saat ini baru ada 30.000 ha lahan garam. Di sisi lain, dengan produktivitasnya yang rata-rata dianggap 100 ton/hektare, baru ada 3 juta ton. Itupun ada syarat, yakni iklim tanah air harus dalam kondisi yang bagus. 

Padahal kebutuhan garam sekitar 4,4 juta ton, jadi masih kurang 1,4 juta ton. Asosiasi Petani Garam Rakyat Indonesia menyebut, tahun lalu produksi garam rakyat bisa melewati 2,2 juta ton. 

Sponsored

 

 

Berita Lainnya
×
tekid